Wednesday, August 10, 2016
57 Fakta Mencengangkan Tentang Google - Bagian 4 (Selesai)
Halaman ini adalah bagian keempat dari artikel "57 Fakta Mencengangkan Tentang Google".
Sebelum Anda membaca bagian ini kami harap Anda sudah membaca bagian ketiga. Jika belum, silakan klik DI SINI.
Baiklah, tanpa banyak basi basi langsung saja kita lanjutkan 14 fakta yang tertunda Tentang Google.
Sebelum Anda membaca bagian ini kami harap Anda sudah membaca bagian ketiga. Jika belum, silakan klik DI SINI.
Baiklah, tanpa banyak basi basi langsung saja kita lanjutkan 14 fakta yang tertunda Tentang Google.
44. Tantangan pertama Piala Hacker coding Facebook dimenangkan oleh programmer Google. Dia hadir di kantor pusat Facebook untuk mengambil hadiahnya dengan mengenakan lencana karyawan Google-nya.
45. Google Maps 'Street View memiliki pemandangan 360 derajat dari base camp Gunung Everest.
46. Anda dapat melihat kehidupan bawah laut, terumbu karang, dan bangkai kapal, menggunakan Google Maps.
Baca juga: 10 Fakta Mengharukan Tentang Tragedi Tenggelamnya Kapal Titanic
47. Susan Wojcicki, wanita yang menyewa garasi untuk Larry Page dan Sergey Brin pada saat mereka menciptakan Google, tahun 1998, sekarang menjadi CEO YouTube.
48. Di Amerika, kata pencari ""why is my poop green" atau jika dalam bahasa Indonesia "mengapa kotoran saya hijau" paling tinggi antar pukul 5 - 6 pagi, sedangkan kata pencari "how to roll a joint" puncaknya antara pukul 1 - 2 pagi.
49. Google memiliki banyak nama domain untuk menutupi kesalahan pengetikan. Seperti Gooogle, Gogle, Googel, bahkan 466453.
50. Satu gram DNA Anda bisa menyimpan semua data Google dan Facebook.
51. Google menawarkan kondom gratis kepada karyawannya dengan warna biru, merah, hijau, dan kuning. Di kondom tersebut terdapat frase yang bertulis "Saya Lagi Beruntung!"
47. Susan Wojcicki, wanita yang menyewa garasi untuk Larry Page dan Sergey Brin pada saat mereka menciptakan Google, tahun 1998, sekarang menjadi CEO YouTube.
48. Di Amerika, kata pencari ""why is my poop green" atau jika dalam bahasa Indonesia "mengapa kotoran saya hijau" paling tinggi antar pukul 5 - 6 pagi, sedangkan kata pencari "how to roll a joint" puncaknya antara pukul 1 - 2 pagi.
49. Google memiliki banyak nama domain untuk menutupi kesalahan pengetikan. Seperti Gooogle, Gogle, Googel, bahkan 466453.
50. Satu gram DNA Anda bisa menyimpan semua data Google dan Facebook.
51. Google menawarkan kondom gratis kepada karyawannya dengan warna biru, merah, hijau, dan kuning. Di kondom tersebut terdapat frase yang bertulis "Saya Lagi Beruntung!"
![]() |
Google London Office Interior |
52. Google membeli YouTube dengan harga US$ 1,65 miliar setelah 18 bulan setelah YouTube diciptakan.
53. YouTube adalah mesin pencari terbesar kedua, setelah Google. Angka pencariannya bahkan lebih besar dari gabungan angka pencarian di Bing, Yahoo!, dan Ask.
54. Google menangani lebih dari 2 triliun pencarian per tahun. Jumlah itu sama dengan sekitar 270 pencarian per orang di Bumi.
55. Pada 2015, Google menyingkirkan motto lama mereka "Don't Be Evil" atau "Jangan jadi penjahat".
Silakan baca artikel menarik lainnya:
10 Fakta Unik Tentang Bumi
12 Photo Cantik dan Profil Lengkap Laila Boonyasak, Guru Eksentrik Dalam Film The Teacher's Diary
12 Photo Cantik dan Profil Lengkap Laila Boonyasak, Guru Eksentrik Dalam Film The Teacher's Diary
56. Beberapa pemagang di Google dibayar hingga US$ 90.000 (Rp 1.17 milyar)
57. Tanda titik-titik (dots) pada alamat Gmail tidak membuat perbedaan apapun. Sebuah email yang dikirim ke homer.j.sim.ps.on@gmail.com tetap akan terkirim kepada homerjsimpson@gmail.com
Subscribe to:
Post Comments
(
Atom
)
No comments :
Post a Comment
Pengunjung yang baik tidak akan meletakkan link hidup di kolom komentar!
Please dont put your link in comment box.